Mewakili Kepala Dinas Pemajuan Masyarakat Adat Provinsi Bali, Kepala Bidang Pembinaan Perekonomian Desa Adat (DPMA) Provinsi Bali, Kadek Doni Raditya, S.STP., M.Si menghadiri Sosialisasi dan sekaligus memberikan Materi Akselerasi Ekonomi Desa Melalui Tranformasi BUPDA dan BUMDES di Acara Seminar dan Worskhop Sosialisasi Kerta Bali Samasta di musium Batur UNESCO Global Geopark, jalan Raya Penelolan Batur Selatan,kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, Rabu (29/5) lalu.